Memang tak ada yang terlalu special pada ponsel ini, hanya saja ponsel ini sudah menggunakan CPU Dual Core dengan kecepatan 1Ghz yang dipadukan dengan Ram berukuran 512 MB
Berikut Spesifikasi & Harga Nokia X Normandy
- Harga Baru : Rp 1.599.000 (Harga Resmi)
- Harga Bekas :
- Layar : 480 x 800 pixels, 4.0 inches (~233 ppi pixel density),IPS LCD capacitive touchscreen, 16M colors
- Memory Internal 4 GB, Slot microSD, up to 32 GB
- 512 MB RAM
- HSDPA, 7.2 Mbps; HSUPA, 5.76 Mbps
- O.S. Android OS
- CPU Qualcomm Snapdragon S4, Dual-core 1 GHz
- Kamera belakang :3.15 MP, 2048×1536 pixels, 1/5inch sensor size, panorama, Video 480p@30fps
- Kamera depan : No
- Li-Ion 1500 mAh battery (BN-01)
Tampilan Nokia X Normandy
Update Harga X Normandy 2014 (-/+) | |
---|---|
Nokia X Normandy | Rp.1.400.000 rupiah |